PEJABAT PENGELOLA INFORMASI DAN DOKUMENTASI
PROVINSI SUMATERA UTARA

Detail Dokumen

Panen Raya Jagung Nusantara oleh Gubernur Sumatera dan Bupati Langkat di Desa Namukur Utara Kabupaten Langkat


Nomor Dokumen

500120289

Tanggal Publish

30 September 2021

Jenis Informasi

Informasi Kinerja

Kategori Dokumen

Berkala

Tipe Dokumen

Lainnya (.pdf)

Penerbit

Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Hortikultura


Kandungan Informasi

Demi mewujudkan kedaulatan pangan di Sumatera Utara harus ditingkatkan, Pada daerah yang berpotensi salah satu di daerah Kabupaten Langkat. Dalam hal kegiatan Gubernur Sumatera Utara dengan melakukan Panen Raya Jagung di Desa Namukur Utara kecamatan Sei Bingei Kabupaten Langkat Beserta Bapak Bupati Langkat di damping oleh Kepala Dinas Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Sumatera Utara dan seluruh jajaran Pejabat Pemerintah Provinsi Sumatera Utara dan Pemerintah Kabupaten Langkat.

emoji_people
voice_over_off record_voice_over
text_increase